Minggu, 01 Oktober 2023

HARI KESAKTIAN PANCASILA

 


Halo Keluarga Kebidanan, Salam Mahasiswa!!

Seperti diketahui, Hari Kesaktian Pancasila diperingati setiap tanggal 1 Oktober. Hari besar tersebut peringatan nasional pada bulan Oktober.

Hari Kesaktian Pancasila diperingati setiap tahun untuk mengenang gugurnya para pahlawan dalam peristiwa G30S PKI tanggal 30 September 1965.

"Teruskan cita-cita pendiri bangsa, jangan sampai Pancasila cuma menjadi legenda semata. Semoga senantiasa dapat mengamalkan nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan berbangsa dan bernegara."

Selamat Hari Kesaktian Pancasila. Jadikan momentum ini untuk mengenang jasa para pahlawan sekaligus menjunjung tinggi nilai-nilai Bhinneka Tunggal Ika.🙌🏻

 

#UNUSA

#HIMAWIRDHANUNUSA

#HARIKESAKTIANPANCASILA

#2023

#D3KEBIDANAN

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Selamat Memperingati Hari Bidan Sedunia 2024

  [Selamat Memperingati Hari Bidan Sedunia] Halo keluarga kebidanan salam mahasiswa🙌🏻 Hari Bidan Sedunia atau International Day of the Mid...